Breaking News

Ketua Komisi IV DPRD Kota Jambi Hadiri Undangan Musyawarah Olahraga KONI 2025

Jambikita.id - Ketua Komisi IV DPRD Kota Jambi Bapak Martua Muda Siregar.S.P dan Sekretaris Komisi IV Ibu Menno Eka desthya,S.ST,MKM menghadiri undangan musyawarah olahraga Komite Nasional Indonesia Kota Jambi Tahun 2025. Senin (03/02/2025).

Pembukaan acara langsung di buka ketua Koni Kota Jambi Bapak muhammad kadafi,ST MM. 

"Dengan semangat kebersamaan kita tingkatkan prestasi olaharaga menuju kota Jambi Bahagia," katanya.

Acara tersebut dilaksanakan di gedung Maulidia Convention Jambi. (Bjs/*)

0 Komentar

© Copyright 2022 - Jambi Kita